Beranda Internasional Ukraina Ngamuk, Ledakan Bak Gempa Bumi Hantam Rusia-Warga Dievakuasi

Ukraina Ngamuk, Ledakan Bak Gempa Bumi Hantam Rusia-Warga Dievakuasi

Hal ini memaksa evakuasi besar-besaran di kota terdekat. Video dan gambar yang belum diverifikasi di media sosial menunjukkan bola api besar melesat tinggi ke langit malam dan beberapa ledakan menggelegar di danau sekitar 380 km (240 mil) di sebelah barat Moskow.

0
carapandang.com

"Ukuran ledakan utama yang ditunjukkan dalam video media sosial yang tidak terverifikasi itu sesuai dengan 200-240 ton bahan peledak berkekuatan tinggi yang meledak," kata analis dari Middlebury Institute of International Studies di Monterey di California, AS, George William Herbert.

Mengutip Al-Jazeera, Kementerian Kesehatan Rusia menyebut setidaknya 13 orang dirawat di rumah sakit Tevr. Sebanyak 15 lain harus mendapat perawatan khusus dari dokter.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Teratas

Berita Terkait
Berita Terkait